Pelatihan Kompetisi Dasar Kader Posyandu.
Pelatihan Kompetisi Dasar Kader Posyandu
Selasa 9 Juli 2024.
Camat Belik Muchammad Maksum, S.IP didampingi oleh Kasi PMD Nur Dwi Pujiyanto, SKM., M.Si
hadir dalam acara Pelatihan Kompetensi Dasar Bagi Kader Posyandu INNTEGRITAS Layanan PRIMER Di desa Gunungtiga Kec. Belik 9 /7/ 2024.
Peengertian : Pelatihan kompetisi dasar kader posyandu merujuk pada proses pelatihan yang diberikan kepada para kader posyandu untuk meningkatkan kemampuan mereka dalam mengelola dan mengoperasikan posyandu secara efektif. Tujuan utamanya adalah untuk mempersiapkan mereka dalam menyelenggarakan kegiatan kesehatan masyarakat di tingkat dasar, seperti pemantauan pertumbuhan balita, penyuluhan kesehatan, serta pelayanan dasar kesehatan ibu dan anak. Pelatihan ini biasanya mencakup peningkatan pengetahuan tentang kesehatan, keterampilan manajerial, komunikasi efektif, serta pemahaman tentang peran dan fungsi posyandu dalam sistem kesehatan.
Tujuan kegiatan: Tujuan dari pelatihan dasar kader posyandu adalah untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada peserta agar mereka dapat menjalankan tugas-tugas kesehatan dasar di tingkat masyarakat, seperti pemantauan pertumbuhan anak, pelayanan kesehatan ibu dan anak, serta penyuluhan kesehatan kepada masyarakat. Melalui pelatihan ini, diharapkan kader posyandu mampu meningkatkan kualitas layanan kesehatan di lingkungan mereka.
Dalam kegiatan Pelatihan kompetisi dasar kader Posyandu yang pelaksanaanya di desa gunungtiga di ikuti Pemerintahan Kecamatan dan Pemerintahan desa Gunungtiga Kepala Desa Gunungtiga bp. Nahyono beseta jajaranya di Balai desa Gunungtiga Kecamatan Belik Kab. Pemalang pada Selasa 9/7/2024.
Isi kegiatan : Kegiatan kompetisi dasar ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi dan motivasi kader posyandu dalam memberikan pelayanan kesehatan primer yang berkualitas kepada masyarakat setempat.
Kegiatan tersebut di ikuti para kader Posyandu desa Gunungtiga dan para masyarakat sekitar .
Pesan dan harapan ini menggambarkan tujuan utama dari pelatihan kompetisi dasar kader posyandu, yaitu untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat melalui peran aktif kader posyandu dalam pelayanan kesehatan primer “ Ujar Camat Belik bp. Muchammad Maksum, S.IP dalam sambutanya. Alhamdulilah kegiatan tersebut berjalan dengan baik dan lancar.