Musdes Penyusunan RKPDesa 2024 dan DU RKPDesa 2025.
Belik, 6 Juli 2023
Telah dilaksanakan Kegiatan Penyusunan RKPDesa 2024 dan DU RKPDesa 2025 yang di selenggarakan oleh BPD Desa terkait yang dilaksanakan di Balai Desa Bulakan Kecamatan Belik. Kegiatan Penyusunan RKPDesa 2024 dan DU RKPDesa 2025 bertujuan untuk Menyusun /Membentuk Tim Musdes dan melanjutkan usulan – usulan Pembangunan yang mana telah di usulkan tahun anggaran sebelumnya.adapun jika uasulan pembangunan yang sudah dilaksanakan belun selesai ,maka di tahun ini untuk di lanjutkan .dan atau juga usulan – usulan yang belum tercafer/ belum sama sekali tersentuh. juga perlu di ingat untuk semua usulan harus sesuai dengan regulasi yang tertuang dalam APBDes dan RPJMDes,ujar kata camat Belik yang di wakilkan oleh Bp. suyitno,SE.MM Kasi Tata Pemerintahan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang
ProvinsiJateng.Kegiatan tersebut di hadiri Ketua BPD beserta Anggotanya, Kepala Desa beserta jajaranya dan juga Tamu undangan yang meliputi. Tokoh Masyarakat , tokoh Agama, Tokoh Perempuan dan juga tokoh lainya. Dengan Harapan , setelah di adakannya Musdes maka, untuk keadministrasian dan Regulasi yang di jalani akan selalu sesuai dengan atuaran – aturan yang telah di tetapkan dalam peraturan kemendes. Alhamdulillah kegiatan Musdes RKPDesa 2024 dan DU RKPDesa 2025 berjalan aman ,lancar dan terkendali.